Rabu, 18 November 2020

Beberapa Hal yang Dilakukan Guru dalam Kegiatan Asesmen

 Oleh  Akhmad Zamroni

Sejak akhir taun 2019 lalu, pemerintah melalui Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemdikbud) telah menggodok asesmen nasional (AN) sebagai program yang akan segera dilaksanakan untuk menggantikan ujian nasional (UN). Asesmen nasional merupakan program penilaian terhadap mutu setiap sekolah, madrasah, dan program kesetaraan pada jenjang pendidikan dasar dan menengah. Mutu satuan pendidikan (sekolah) dinilai berdasarkan hasil belajar murid yang mendasar yang meliputi literasi, numerasi, dan karakter serta kualitas proses belajar-mengajar dan iklim satuan pendidikan yang mendukung pembelajaran.

Dalam program asesmen nasional, guru masih tetap memiliki peranan yang cukup penting. Aktivitas yang dilakukan guru dalam asesmen, antara lain, meliputi kegiatan persiapan, pelaksanaan, dan tindak lanjut. Tiga rangkaian kegiatan ini dilakukan guru dalam aspek nonkognitif dan kognitif. Berikut ini dipaparkan beberapa hal yang dilakukan guru dalam kegiatan asesmen melalui infografis.


Sumber: https://pusmenjar.kemdikbud.go.id



Tidak ada komentar:

Posting Komentar